Cara Menghidangkan seporsi Milu Siram :
 
 
- Siapkan mangkok sedang,
 - Beri kelapa parut kukus 2 sendok makan, ikan tongkol suwir 1 sendok makan,
 - Kemudian tuangkan jagung yg telah direbus bersama kuahnya secukupnya.
 - Kemudian ditaburi, daun bawang, daun kemangi, dan bawang goreng.
 - Terakhir beri perasan Jeruk nipis, sambal cabe rawit dan kecap sesuai selera.
 
RM yang menyediakan:
RM Aditya Khas Gorontalo
Plaza Atrium, Lantai 4, Food Colony, Jl. Senen Raya No. 135, Senen, Jakarta
Sumber
https://cookpad.com/id/resep/686486-milu-siram-khas-gorontalo-binthe-biluhuta-jagung-siram

Tidak ada komentar:
Posting Komentar